Satuan Binmas Polres Dompu Gelar Kegiatan Upacara Di Pondok Pesantren Al Faat 2 Desa Banggo Manggelewa



Dompu, Realnews.id - Dalam rangka membina dan menjaga hubungan baik dan harmonis antara Polri dengan Tokoh Agama serta Alim Ulama, Kepolisian Resort Dompu dalam hal ini Satuan Pembinaan Masyarakat Polres Dompu mengadakan Kegiatan Upacara di Pondok Pesantren Al Faat 2 Desa Banggo, Kecamatan Manggelewa, Kabupaten Dompu, NTB, pada Hari Senin, Tanggal 25 Januari 2021, sekira pukul 06.30 Wita.


Kegiatan Upacara ini dipimpin langsung oleh Kasat Binmas Polres Dompu, Iptu Jaelani dirangkaikan dengan penyerahan bingkisan berupa masker dan vitamin yang diserahkan kepada Dewan Guru, di dampingi oleh Kanit Binmas, Aiptu Ida Ramdani dan Bhabinkamtibmas Desa Banggo, Briptu Khairul Anwar.

Sedangkan bingkisan lainnya berupa buku panduan keselamatan dari Sat Lantas Polres Dompu yang diserahkan langsung kepada ketua Ponpes Al Faat 2, Muhasir M.Pd yang diserahkan oleh Bripka I Wayan Suarsana.

Pada kesempatan yang baik itu, Kasat Binmas menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya atas dukungan dari stakeholders yang ada di pondok sehingga kegiatan upacara dapat berjalan hikmad dan lancar.

"Ucapan terima kasih kepada Ketua Yayasan, para Dewan Guru dan Siswa yang telah memberikan kesempatan bertatap muka," ungkapnya saat memberikan amanat di depan para guru dan pengurus Pondok Pesantren.

Tidak lupa pula, Kasat Binmas juga mengingatkan para dewan guru dan siswa agar tetap mematuhi dan melaksanakan protokol kesehatan terkait dengan covid-19.

"Kami mengingatkan kepada jajaran guru, pengurus dan seluruh siswa agar tetap menjaga kesehatan, memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak dan tidak keluar rumah jika tidak terlalu penting," terang Kasat Binmas.

Di samping itu, pihak sekolah juga dihimbau agar tetap waspada terhadap bencana banjir, tanah longsor, wabah demam berdarah terutama di musim penghujan seperti saat ini.

Sumber : Paur Subbag Humas Polres Dompu (AIPTU Hujaifah)

COMMENTS

Nama

9,12,agama,11,Arena,25,batubara,1,bencana alam,2,Bima,561,Dirgahayu RI,1,Dompu,285,Ekbis,11,Featured,272,gotong royong,1,Hukrim,235,Jakarta,10,Kesehatan,56,Kesenian,1,Kota Bima,25,Lingkungan,64,Lombok,164,Mataram,1,migas,1,olah Raga,2,Opini,17,organisasi,1,ormas,1,Papua,1,Pariwisata,17,pemerintah,2,Pemerintahan,333,Pendidikan,41,perdagangan,2,Perekonomian,1,Peristiwa,140,pertambangan,1,pertanian,4,peternakan,1,politik,59,Polri,2,Religi,26,senibudaya,2,Sosbud,46,sosial budaya,13,Sosok,14,Sumbawa,68,Sumbawa Barat,3,TNI,1,UKM,1,
ltr
item
Real News: Satuan Binmas Polres Dompu Gelar Kegiatan Upacara Di Pondok Pesantren Al Faat 2 Desa Banggo Manggelewa
Satuan Binmas Polres Dompu Gelar Kegiatan Upacara Di Pondok Pesantren Al Faat 2 Desa Banggo Manggelewa
https://1.bp.blogspot.com/-THgRr9ONMD4/YA7HEx7xFcI/AAAAAAAADJY/WAqsXd-H6rExNpjv9zmjTM7dKxQ8hlOeACLcBGAsYHQ/w640-h302/IMG-20210125-WA0089.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-THgRr9ONMD4/YA7HEx7xFcI/AAAAAAAADJY/WAqsXd-H6rExNpjv9zmjTM7dKxQ8hlOeACLcBGAsYHQ/s72-w640-c-h302/IMG-20210125-WA0089.jpg
Real News
https://www.realnews.id/2021/01/satuan-binmas-polres-dompu-gelar.html
https://www.realnews.id/
https://www.realnews.id/
https://www.realnews.id/2021/01/satuan-binmas-polres-dompu-gelar.html
true
6818170785924333180
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content